Sabtu, 01 September 2012

belajar bahasa jepang 4

今日 (きょう) kyou = hari ini
明日 (あした) ashita = besok
明後日 (あさって) asatte = besok lusa
一昨日 (おととい) ototoi = 2 hari yang lalu

Contoh kalimat:

Q: 昨日は何曜日でしたか。kinou wa nanyoubi deshitaka? = kemarin hari apa?
A: 昨日は日曜日でした。 kinou wa nichi youbi deshita = kemarin hari Minggu.

(jika hari ini adalah hari Minggu) maka:
明日は月曜日です。 ashita wa getsu youbi desu = besok hari Senin
明後日は火曜日です。 asatte wa ka youbi desu = besok lusa hari Selasa

☆.*´`*•.¸♥¸.•*´`*¸♥¸.•*´`*☆*´`*•.¸♥¸.•*´`*¸♥¸.•*´`*☆*´`*•.¸♥¸.•*´`*¸♥¸.•*´`*☆

 (あさ) asa = pagi      今朝 (けさ) kesa = pagi ini
 (ひる) hiru = siang
夕方 (ゆうがた) yuugata = sore
 (よる) yoru = malam   今夜 (こんや) konya = malam ini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

# dilarang mencopas tulisan yang ada di blog Mizu_ran
# bila ingin mencopas izin dahulu dan jangan lupa sertakan sumbernya
# Mizu _ran mengharapkan komentar, kritikan, sindiran, dan saran dari readers
# bila ingin merequest sesuatu diharapkan di laman request atau di chat boxt.
# readers berhak merequest segala hal meskipun tidak berhubungan dengan blog ini terkecuali kalau Mizu_ran bisa.
# arigatou readers!